Categories: Berita

Yaman: Negara Arab Membom Kami Tapi Berbelasungkawa ke Ukraina

Deputi Menteri Luar Negeri Yaman mengatakan, beberapa negara Arab telah melupakan delapan tahun perang Yaman, dan sekrang mengeluarkan visa bagi warga Ukraina.

Hussein Al Ezzi, Minggu (6/3/2022) di akun Twitternya menulis, beberapa negara Arab telah melupakan perang delapan tahun di Yaman, dan sekarang meneteskan air mata buaya bagi para pengungsi perang Ukraina.

Ia menambahkan, “Akan tetapi sejarah tidak akan pernah lupa bahwa beberapa negara Arab selama delapan tahun membombardir Yaman, pada saat yang sama memberikan visa serta memberi perlindungan kepada pengungsi Ukraina.”

Hussein Al Ezzi menegaskan, “Wahai saudaraku Arab, engkau berhadapan dengan pemandangan aneh dan mengejutkan, maka kencangkan suara kalian dan katakan, ‘Saya percaya kepada Yaman, benteng kearaban, dan mengingkari kearaban palsu Zionis’.”

Standar ganda yang diterapkan terkait perang delapan tahun di Yaman, dan pendudukan 70 tahun Palestina oleh rezim Zionis, dengan perang di Ukraina, memicu protes luas masyarakat dunia. (HS) 

parstoday

viral

Share
Published by
viral

Recent Posts

Fenomena Konten Kreator di Facebook Makin Berkibar: Begini Bocoran Cara Jadi Kreator Handal dan Raup Cuan!

Berita ini telah tayang pertama kali di JurnalPost dengan judul Fenomena Konten Kreator di Facebook…

7 jam ago

Magang di PT DMK Cargo, Mahasiswa UNTAG Sukses Ciptakan Konten Digital dan Direkrut sebagai Karyawan Kontrak

Berita ini telah tayang pertama kali di JurnalPost dengan judul Magang di PT DMK Cargo,…

7 jam ago

Petani Desa Majau Tebus Pupuk Bersubsidi Diatas HET ini Kata Korlu Kecamatan Saketi

AESENEWS.COM ,PANDEGLANG  - Kordinator Lapangan ( Korlu ) Kecamatan Saketi Mulyantara angkat bicara setelah mengetahui…

7 jam ago

Uyung Iskandar Pemilik Media Bungas Banten, Resmi Ditunjuk Plt.Ketua SMSI kabupaten Pandeglang

AESENNEWS.COM, SERANG - Pemilik Media Bungas Banten, Uyung Iskandar ditunjuk sebagai Pelaksana tugas (Plt) Ketua…

7 jam ago

Bom Bunuh Diri Meledak di Kamp Tentara Somalia, Sejumlah Orang Tewas-Terluka

Jakarta – Aksi bom bunuh diri terjadi di kamp tentara Somalia di Mogadishu. Bom itu…

7 jam ago

Serukan Perdamaian, Paus Leo XIV Singgung Kondisi Ukraina hingga Gaza

Jakarta – Paus Leo XIV menyerukan perdamaian di Ukraina saat Misa pelantikannya di Lapangan Santo…

7 jam ago