Categories: Berita

Sejengkal lagi ZX-4R akan muncul, Rencana akhir tahun ini wooow…..

Umur ZX-25R saat ini sudah menginjak 3 tahun, dan semenjak itulah Kawasaki terus mengembangkan unitnya untuk mengisi kelas kelas kosong dalam Ukuran CC mesin dengan konfigurasi mesin yang berbeda. Dan kabar terbaru yang lagi Hot katanya ZX-4R Akan segera di umumkan akhir tahun ini… Jos tenan…..

Sebenarnya ini tidak mustahil jika melihat Mesin Kawasaki ninja yang Dual silinder ada kapasitas 400cc, untuk pasar Amerika dan Eropa. 

Berita yang dirilis oleh media Jepang Autoby menambahkan jika unitnya akan segera dibuka untuk umum akhir tahun 2023 ini. Dalam penjelasan Web Autoby menjelaskan design tidak akan jauh dari sang adik yakni ZX-25R. Bahkan secara ukuran body katanya akan sekompleks adiknya. 

Dalam hal ini penggunaan sasis juga kemungkinan sama, yang membedakan hanya pada Bagian Kapasitas mesin saja 400cc. Tenaga sudah pasti akan lebih tinggi ketimbang ZX-25R menurut bocoran angka powernya menyentuh 60PS an.

Satu hal lagi yang menjadi pembeda dibandingkan ZX-25R, adalah bagian pengereman depan yang sepertinya akan menerima Model Cakram Double .

Dari sisi Exhaust juga terdapat perbedaan jika ZX-25R modelnya pakai Underbelly, unit ini sudah pakai model Slincer layaknya ZX-10R 

Model Exhaust begini tentunya memiliki model Predam terpisah dan komplek. Penggunaan kaki-kaki ban belakang sepertinya juga akan menambah ukuran menjadi lebih besar beberapa inci. Untuk mengadaptasi peningkatan power hingga 60PS. Menurut kalian bagiamana bro?  

CG dibuat oleh Shinji miyakubo

EppbChannel

viral

Share
Published by
viral

Recent Posts

Mengulik Maudy Ayunda Yang Cantik Dan Penuh Inspirasi!

Siapa yang tidak mengenal Maudy Ayunda? Aktris, penyanyi, penulis, sekaligus aktivis ini memang selalu berhasil…

3 jam ago

Google Perbarui Ikon ‘G’ dengan Sentuhan Gradasi, Tampil Lebih Modern dan Dinamis

GadgetDIVA - Setelah hampir satu dekade tanpa perubahan besar, Google akhirnya memutuskan untuk menyegarkan tampilan…

4 jam ago

Israel akan Kirim Delegasi ke Qatar untuk Negosiasi terkait Gaza

Berita ini telah tayang pertama kali di JurnalPost dengan judul Israel akan Kirim Delegasi ke…

9 jam ago

8 Jam Live Streaming Penuh Ilmu, Cara Cerdas UMKM Cetak Cuan Bareng GETI

Berita ini telah tayang pertama kali di JurnalPost dengan judul 8 Jam Live Streaming Penuh…

9 jam ago

Jangan Sampai Gagal dalam Pengajuan KKPR, Perhatikan Hal Berikut Ini!

Sah! – Pengajuan Kesesuaian Kegiatan Pemanfaatan Ruang (KKPR) adalah tahap krusial bagi pelaku usaha atau…

9 jam ago

Apakah CV Bisa Mendirikan Anak Usaha?

Sah! – Dunia bisnis terus bergerak dinamis, menuntut para pelaku usaha untuk terus berinovasi dan…

9 jam ago