Categories: Berita

Polisi Tangkap Pria Pembunuh Sadis Ayah dan Anak di Maros Sulsel

Maros

Polisi menangkap pria berinisial A (20) yang diduga merupakan pelaku pembunuhan sadis terhadap ayah dan anak, Makmur (53) dan Abdullah (27), di Maros, Sulawesi Selatan (Sulsel). Polisi sedang melakukan pemeriksaan intensif terhadap A.

“Ditangkap tersangka (pembunuhan ayah dan anak), sekarang pemeriksaan,” ujar Kabid Humas Polda Sulsel Kombes Komang Suartana seperti dilansir detikSulsel, Minggu (10/12/2023).

Komang mengatakan pelaku ditangkap tim gabungan Reskrim Polres Maros dan Resmob Polda Sulsel, Sabtu (9/12). Dia belum menjelaskan apa motif pembunuhan itu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Sebelumnya, Makmur dan Abdillah dibunuh di lantai 2 rumahnya, Jalan Poros Makassar-Maros, Rabu (6/12) dini hari. Dua putri Makmur, UH (22) dan AN (17), menjadi saksi dalam kasus ini.

AN keluar dari kamar karena mendengar suara gaduh dan menemukan kakak perempuannya, UH (22), sedang mengintip ke lantai 2 rumah. Keduanya mengaku disuruh Makmur untuk berlindung.

AN dan UH kemudian masuk ke kamar dan berusaha menghubungi keluarganya termasuk polisi. 15 menit kemudian, UH mengecek situasi karena sudah tak terdengar gaduh dan melihat ayah serta kakaknya tewas berlumuran darah.

Simak selengkapnya di sini.

(haf/imk)

Idrtimes

viral

Share
Published by
viral

Recent Posts

Guru, AI, dan Ujian Kehidupan: Obrolan di Danau Ketapang Huripjaya

Nilai Tinggi tapi Otak KosongAngin sore dari Danau Ketapang Huripjaya Babelan berdesir pelan. Di sebuah…

7 jam ago

Early Literacy: Building the Foundations for Reading and Writing

Berita ini telah tayang pertama kali di JurnalPost dengan judul Early Literacy: Building the Foundations…

7 jam ago

Digital Tapi Tersesat: Pancasila Harus Jadi Kompas SPBE

Berita ini telah tayang pertama kali di JurnalPost dengan judul Digital Tapi Tersesat: Pancasila Harus…

7 jam ago

Apakah Perseroan Terbatas Wajib Melaksanakan RUPS?

Sah! – Perseroan Terbatas (PT) merupakan salah satu bentuk badan hukum yang paling umum dijumpai…

7 jam ago

Nenek Dianiaya Gegara Curi Bawang di Boyolali Banjir Donasi, Ada dari DPR

Boyolali – Seorang nenek SA (67) menjadi korban penganiayaan karena diduga mencuri bawang di Pasar…

7 jam ago

Kejagung Periksa Istri Tom Lembong Terkait Perintangan Kasus Timah-Impor Gula

Jakarta – Kejaksaan Agung memeriksa dua saksi terkait perintangan penyidikan atau obstruction of justice (OOJ)…

7 jam ago