
Jakarta, Berita – Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mengapresiasi capaian realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran (APBD TA) 2021 Provinsi Riau.
Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian mengatakan Riau dinilai berhasil merealisasi APBD 2021, baik dari segi pendapatan maupun belanja secara optimal.
Realisasi pendapatan APBD TA 2021 Provinsi Riau sebesar 102,18 persen merujuk data Direktorat Jenderal (Ditjen) Bina Keuangan Daerah (Keuda) Kemendagri per 18 Januari 2022. Dengan torehan tersebut, Riau masuk dalam 4 besar provinsi dengan realisasi pendapatan APBD TA 2021 tertinggi se-Indonesia.
hal 1 dari 4 halaman
Halaman: 1234selengkapnya
Saksikan live streaming program-program BeritaSatu TV di sini
Sumber: BeritaSatu.com