Categories: Berita

MBP C650V Cruiser Cakep Saingan Diavel

MBP bagi yang belum tahu Moto Bologna Passione Unit ini kembarin juga dipamerkan pada acara Eicma 2022. Dalam beberapa media menyebutkan unit ini mempunyai performa yang menarik. Dan berikut adalah penampakan unit sekaligus pembahasannya

Rencana pabrikan Ini adalah menghidupkan kembali merek Morbidelli yang tentunya dulunya sudah berjaya di Italia. Pertama kali muncul unit ininpada situs Web MBP.UK yang di sana dikira awalnya adalah pabrikan paman Sam Harley Davidson. Namun semuanya terkejut karena dalam fullnya bukan HD dan ini adalah MBP.

MBP digerakan oleh mesin V-Twin 647cc yang mampu mengalahkan power sebesar 68hp pada 8.500rpm. Dan torsi maksimum di angka 62nm pada 7.000rpm  dalam klaim kecepatan maksimum mencapai 175km/jam. 

Tidak hanya itu pada bagian suspensi motor ini sudah di support oleh KYB kokoh dengan Model Upside-down. Begitupun juga dibagian belakang juga pakai KYB.  Tentunya semua bisa di atur dengan adanya preeload. Sistem pengereman motor ini menggunakan cakram pada bagian belakang, yang menggunakan Kaliper Nissin serta digabungkan dengan ABS  

Kabarnya unit akan mulai dipasarkan pada awal 2023 mendatang ? Itu artinya lagi beberapa hari dari sekarang . 

EppbChannel

viral

Share
Published by
viral

Recent Posts

Produk Unggulan Telkom Indonesia di Segmen B2B Ikut Meriahkan Digiland 2025

Jakarta, Gizmologi – Telkom Indonesia melalui dua produk unggulannya yaitu Telkom Solution dan Indibiz, siap…

28 menit ago

Cara Mengecilkan Ukuran Ikon Aplikasi di HP Redmi A5, 12C, 13, 14C, A1, A2, dan Poco

Cara Mengecilkan Ukuran Ikon Aplikasi di HP Redmi A5, 12C, 13, 14C, A1, A2, dan…

2 jam ago

BABINSA Membangun Desa bentuk Sinergitas TNI-POLRI dan Rakyat

Berita ini telah tayang pertama kali di JurnalPost dengan judul BABINSA Membangun Desa bentuk Sinergitas…

10 jam ago

Peduli Kesehatan Mata Remaja, Comm Charity 2025 Hadir di Sekolah

Berita ini telah tayang pertama kali di JurnalPost dengan judul Peduli Kesehatan Mata Remaja, Comm…

10 jam ago

Pemdes Ciandur Bersama Karang Taruna Gelar Oven Turnamen Bola Voly Tingkat RT.

AESENNEWS.COM, PANDEGLANG -Digelarnya open turnamen oleh raga voly ball tingkat RT.di wilayah  Pemerintahan Desa Ciandur…

10 jam ago

Petani Di Desa Majau Keluhkan Harga Tebus Pupuk Bersubsidi Berbeda Dari HET

AESENNEWS.COM, PANDEGLANG - Musim tanam padi nyadon di wilayah kecamatan saketi sudah sudah mulai tanam…

10 jam ago