Categories: Berita

Jadi Tersangka, Johnny G. Plate Ditahan di Rutan Salemba

Penetapan tersangka diumumkan usai Johnny G Plate menjalani pemeriksaan atas kasus dugaan korupsi penyediaan infrastruktur BAKTI Kementerian Komunikasi dan Informatika. Atas penetapan ini, Kejagung akan menahan Johnny di Rutan Salemba Cabang Kejaksaan Agung selama 20 hari kedepan.

“Penyidik telah tingkatkan status yang bersangkutan menjadi tersangka dan selanjutnya dilakukan penahanan 20 hari kedepan di Rutan Salemba Cabang Kejaksaan Agung,” kata Dirdik Jampidus Kuntadi di Kejagung, Rabu, (17/5/2023).

Selain itu, Kejagung juga telah menggeledah rumah dinas dan kantor Kominfo.”Hasil dari pemeriksaan ini tentu akan kita ikuti lagi pemeriksaan pendapan lebih lanjut untuk lihat perkara dikembangkan atau tidak,” tandasnya.

Johnny G Plate keluar dari Gedung Bundar, Kejaksaan Agung (Kejagung) pada pukul 12.09 WIB Didampingi Pamdal dan penyidik Kejaksaan Agung. Tampak, ia mengenakan rompi pink dan tangan diborgol. Pada bagian depan tertulis JAMPidsus. Jhonny G Plate langsung dibawa menggunakan mobil tahanan Kejaksaan Agung. headtopics.com

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Baca lebih lajut:
LIPUTAN6 »

Kala Presiden Jokowi jalan kaki tinjau jalan rusak di Jambi – ANTARA News

ANTARA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) kembali meninjau pembangunan infrastruktur jalan di daerah. Kali ini, Kepala Negara melihat langsung kondisi jalan ruas … Baca lebih lajut >>

Kejagung Terus Dalami Dugaan Keterlibatan Adik Johnny Plate di Kasus BTS BAKTI KominfoAdik Johnny Plate disebut-sebut menerima sejumlah uang dalam proyek pengadaan tower BTS 4G BAKTI Kominfo.

Kejagung Panggil Stafsus Menteri Johnny G Plate Terkait Kasus Korupsi BTS 4G BAKTI KominfoKejagung terus berupaya ungkap perkara dugaan korupsi dalam penyediaan infrastruktur BTS 4G dan infrastruktur pendukung paket 1, 2, 3, 4, dan 5 BAKTI Kominfo.

Kasus Korupsi BTS, Kejagung Kembali Periksa Menkominfo Johnny G Plate Hari IniKejagung kembali memeriksa Menkominfo Johnny G Plate sebagai saksi terkait kasus dugaan tindak pidana korupsi BTS.

Kejaksaan Agung Kembali Periksa Menkominfo Johnny G. Plate Hari IniMenkominfo Johnny G. Plate hari ini kembali dipanggil Kejaksaan Agung untuk pemeriksaan sebagai saksi di kasus korupsi proyek BTS Kementerian Kominfo.

Ketiga Kalinya, Johnny G Plate Diperiksa Kasus Dugaan Korupsi BTS 4G Kominfo di KejagungJohnny G Plate kembali diperiksa kasus dugaan korupsi BTS 4G Kominfo.

Kejagung Periksa Menkominfo Johnny G Plate Terkait Dugaan Korupsi Menara BTS 4GKejaksaan Agung (Kejagung) hari ini (17/05/23) kembali memanggil Menkominfo Johnny G Plate terkait kasus dugaan korupsi menara 4G BTS Bakti Kominfo.

headtopics

viral

Share
Published by
viral

Recent Posts

Strategi Pengembangan Potensi Wisata Desa untuk Peningkatan Ekonomi Lokal di Dusun Slepi, Ketapanrame

Berita ini telah tayang pertama kali di JurnalPost dengan judul Strategi Pengembangan Potensi Wisata Desa…

4 jam ago

Strategi Pengembangan Potensi Wisata Desa untuk Peningkatan Ekonomi Lokal di Dusun Slepi, Ketapanrame

Berita ini telah tayang pertama kali di JurnalPost dengan judul Strategi Pengembangan Potensi Wisata Desa…

4 jam ago

Jalan Khusus Kendaraan Tambang Segera Dibangun di Bogor, Warga Parungpanjang Sambut Positif

Berita ini telah tayang pertama kali di JurnalPost dengan judul Jalan Khusus Kendaraan Tambang Segera…

4 jam ago

Ketua PEWARNA Jabar: Sampaikan Pendapat dengan Santun dan Taat Aturan”

AESENNEWS.COM, Bogor - Ketua Persatuan Wartawan Nasrani (PEWARNA) Indonesia Provinsi Jawa Barat, Kefas Hervin Devananda, S.Th.,…

4 jam ago

Ketua PEWARNA Jabar: Sampaikan Pendapat dengan Santun dan Taat Aturan”

AESENNEWS.COM, Bogor - Ketua Persatuan Wartawan Nasrani (PEWARNA) Indonesia Provinsi Jawa Barat, Kefas Hervin Devananda, S.Th.,…

4 jam ago

SDN Sukadame 1 Membutuhkan Ruangan Perpustakaan dan Ruangan Belajar

AESENNEWS.COM, PANDEGLANG- Sekolah Dasar Negeri I (SDN ) Sukadame 1, yang terletak di Desa Sukadame,…

4 jam ago