Categories: Berita

Aipda Putu Eko Berpulang, Wakapolres Lampung Timur Pimpin Penghormatan Terakhir

Aesennews.com, Lampung – Duka mendalam menyelimuti Polres Lampung Timur Polda Lampung saat melaksanakan prosesi pemakaman salah satu personelnya pada Senin (6/2/2023) pagi.


Yakni Aipda Putu Eko Adnyana salah satu personel Si Dokkes Polres Lampung Timur yang menhembuskan nafas terakhirnya pada Selasa (31/1/2023) lalu.


Kapolres Lampung Timur AKBP Zaky ALkazar Nasution melalui Wakapolres Lampung Timur Kompol Sugandhi SN memimpin langsung prosesi pemakaman yang dilaksanakan di tempat pemakaman Desa Restu Rahayu Kecamatan Raman Utara Kabupaten Lampung timur.


“Saya ucapkan duka yang sedalam-dalamnya atas kepergian Almarhum, semoga Almarhum dapat diterima di sisi Tuhan Yang Maha Esa. Almarhum adalah salah satu bhayangkara terbaik yang dimiliki Polres Lampung Timur,” ucap Wakapolres dalam sambutannya.


Turut hadir dalam upacara pemakaman tersebut Pejabat Utama Polres Lampung Timur, Camat Raman Utara Bapak Sunarya, Kapolsek Raman Utara Iptu Sunaryo, Danramil Raman Utara Kapten inf Rahmad, Forkopimcam Raman Utara, Personel Polres Lampung Timur, Personel gabungan Polsek Rayon I, Kepala Desa Sekecamatan Raman Utara danBhayangkari.


Wakapolres juga berharap agar keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan dan kesabaran atas kepergian Almarhum (ETN).

SOURCE

viral

Share
Published by
viral

Recent Posts

Erizal Membuktikan Anak Muda dari Daerah Bisa Menjadi Juara dan Membawa Dampak Nyata Lewat Media Sosial

Berita ini telah tayang pertama kali di JurnalPost dengan judul Erizal Membuktikan Anak Muda dari…

53 menit ago

Kenali Batas Hukum Aktivitas Ormas di Indonesia

Sah! – Ormas adalah singkatan dari organisasi massa atau organisasi masyarakat. Mereka menjadi wadah partisipasi…

54 menit ago

Berapa Banyak Modal yang Wajib Disetorkan Sekutu Pasif dalam CV

Sah! – Di tengah pertumbuhan bisnis di indonesia, Commanditaire Vennootschap (CV) tetap menjadi salah satu…

54 menit ago

Realisasi Program Bantuan BSPS T,A 2025 di Desa Sindang Hayu Warga Antusias Ucapkan Terima Kasih

AESENNEWS.COM,PANDEGLANG - Realisasi program bantuan stimulan perumahan swadaya (BSPS) di Desa Sindang Hayu Kecamatan Saketi…

54 menit ago

Apa Artinya Pembubaran Partai Pekerja Kurdistan bagi Turki?

Ankara – Setelah lebih dari empat dekade konflik bersenjata dengan pemerintah Turki, Partai Pekerja Kurdistan…

3 jam ago

Apa Artinya Pembubaran Partai Pekerja Kurdistan bagi Turki?

Ankara – Setelah lebih dari empat dekade konflik bersenjata dengan pemerintah Turki, Partai Pekerja Kurdistan…

3 jam ago